Selasa, 10 April 2012

Tentang Kesenian Tarian Jawa Tengah

Tarian Gambyong Jawa Tengah

Tari ini termasuk tari kelompok,  Gerakannya melukiskan bujuk rayu Ratu Kidul. Para penari selalu mengitari Susuhunan Paku Buwana. Busananya menggunakan Dodot Ageng dengan motif Banguntulak alas-alasan yang menjadikan penarinya terasa anggun.
Iringannya terdiri 5 macam jenis : kethuk, kenong kendhang, gong dan kemanak. Yang terdengan jelas suaranya adalah kemanak. Ditengah tarian, larasnya berganti slendro kemudian kembali ke laras pelog. Pada bagian pertama diiringi Durma, lalu Retnamulya.

Kadang alat gamelannya ditambah dengan rebab, gender gambang dan suling.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar